Headlines News :

Minggu, 13 Juni 2010

Penelitian PP

PONDOK PESANTREN TEBUIRENG DARI AWAL BERDIRI HINGGA SAAT INI A. Pengantar Pondok Pesantren Tebuireng merupakan salah satu Pondok Pesantren tertua yang terdapat di Nusantara. Seiring berjalannya waktu, di Pondok Pesantren tersebut telah terjadi beberapa kali pergantian pengasuh. Dalam rentang waktu tersebut kerap kali terjadi hambatan, perkembangan dan kemajuan dalam perjalanan yang dilalui untuk semakin bertumbuh dengan pesat. Hal tersebut memang acap kali dialami setiap pondok pesantren, akan tetapi cara mengatasinya berbeda-beda antara suatu pondok pesantren dengan yang lainnya. Hal ini karena berbeda-bedanya karakteristik kyai yang memimpin pondok pesantren dan juga faktor lingkungan di sekitarnya. Penulis dalam karya ilmiah ini mencoba untuk merangkai tentang proses
awal berdiri Pondok Pesantren Tebuireng, pertumbuhan yang dilaluinya serta kondisinya sekarang.



Download Makalah Pendidikan : "Penelitian Pesantren" Lengkap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TERIMAKASIH

 
Support : Creating Website | Fais | Tbi.Jmb
Copyright © 2011. Moh. Faishol Amir Tbi - All Rights Reserved
by Creating Website Published by Faishol AM
Proudly powered by Blogger